Sabtu, 14 Maret 2009

Antara UTS dan Hadiah Lomba Peringatan Maulid Nabi

“Huh, capek!” Itulah yang kami rasakan saat ini, capek, lelah lemah, lesu dan lunglai(Kayak gejala Anemia aja), setelah kami melakukan pertempuran otak, pikiran dan konsentrasi yang masih setengah jalan yang belum mencapai finish. Tapi disamping itu, kami merasa bahagia, karena kami sudah berusaha demi lomba Maulid Nabi kemaren. Alhamdulillah, hadiahnya berguna bagi kelas, yaitu jam. Walau jamnya classic dan masih lebih keren kelas 7b, tapi kami merasa bersyukur karena dengan ke-classic-an model jam itu, kami tak melupakan sejarah. Hehehehe, walaupun enggak nyambung – nyambung banget sih! Tapi dengan adanya itu, kami menjadi bersemangat, karena kami tak perlu tanya – tanya lagi soal jam selesai UTS. Hehehehe, paling enggak bisa liat ke belakang sekarang jam berapa.

UTS, we can do it!!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar